Menurut
Samovar, Akulturasi merupakan proses dari perubahan budaya dan psikologis yang
terjadi sebagai akibat dari hubungan antara dua atau lebih kelompok budaya dan
anggotanya… Dalam tahap individual, hal ini melibatkan perubahan
dalam perilaku seseorang.
Angklung adalah musik tradisional, sedangkan di zaman sekarang ini, sudah berkembang musik pop yang menggunakan alat musik modern lainnya (gitar, drum, piano, dll). Maka Kang Daeng melakukan akulturasi antara musik modern dengan musik tradisional. Ia pun membuat ‘Arumba’, merupakan sebuah band yang menggabungkan alat musik gitar, bass, piano dan angklung gantung. Arumba pun terus melakukan inovasi dengan mengarasemen ulang lagu-lagu pop dan berkolaborasi dengan salah satu band ‘besar’ di Indonesia, yaitu NOAH.
Angklung adalah musik tradisional, sedangkan di zaman sekarang ini, sudah berkembang musik pop yang menggunakan alat musik modern lainnya (gitar, drum, piano, dll). Maka Kang Daeng melakukan akulturasi antara musik modern dengan musik tradisional. Ia pun membuat ‘Arumba’, merupakan sebuah band yang menggabungkan alat musik gitar, bass, piano dan angklung gantung. Arumba pun terus melakukan inovasi dengan mengarasemen ulang lagu-lagu pop dan berkolaborasi dengan salah satu band ‘besar’ di Indonesia, yaitu NOAH.
Arumba |
0 comments:
Post a Comment